Cara Mengatasi Benjolan Lemak Lipoma

Cara Mengatasi Benjolan Lemak Lipoma >>Penyakit Lipoma yaitu tumor lemak yang berasal dari lemak yang membentuk benjolan dan timbul ke permukaan kulit, memang tidak begitu berbahaya, tetapi benjolan ini sangat merusak penampilan dan mengganggu penampilan.

Benjolan Lemak

Benjolan lemak atau lipoma ini umum dijumpai dan termasuk tumor jinak yang berasal dari jaringan lemak. Benjolan lunak, berwarna kuning terang dan disekelilingi oleh kapsul yang tipis. Tanda dari Lipoma adalah benjolan berbentuk bulat atau lonjong yang teraba lembut pada lengan, batang tubuh atau leher bagian belakang. Benjolan tersebut jarang menimbulkan masalah, tetapi kadang menyebabkan nyeri. Umumnya dapat digerakkan dari dasar dan tidak disertai nyeri. (nyeri timbul jika lipoma di tekan dan di pijat).

Benjolan lemak atau lipoma tumbuh sangat lambat karena merupakan tumor jinak yang biasanya berukuran kecil meskipun dapat tumbuh melebihi diameter 6 cm. Ada beberapa macam lipoma yang dijumpai, seperti tipe Subkutaneus superfisial. ,Deep intramuscular, Spindle cell lipoma, Angiolipoma benign lipoblastoma, Lumbosacral lipoma, Diffuse lipomatosis, Lipoma of tendon sheath, nerves, synovium, periosteum, lumbosacral area atau tempat lain yang letaknya lebih dalam / deeper seperti pada jantung, otak dan paru-paru.
Adapun gejala-gejala benjolan lemak atau lipoma antara lain:
  • Lokasi. Benjolan lemak atau lipoma terletak di bawah kulit dan menonjol. Lipoma sering terjadi di leher, punggung, lengan dan paha.
  • Rasa. Benjolan lemak atau lipoma jika disentuh terasa empuk dan mudah bergerak jika sedikit ditekan dengan jari.
  • Ukuran. Paling sering Benjolan lemak atau lipoma berukuran kecil, dengan diameter kurang dari 2 inci (5 cm). Tapi lipoma dapat tumbuh besar dengan diameter mencapai lebih dari 4 inci (10 cm). Cara
Sakit. Benjolan lemak atau lipoma bisa juga menyakitkan jika tumor lemak ini tumbuh dan ditekan di dekat saraf, atau jika mengandung banyak pembuluh darah.
Karena pertumbuhannya lambat, Anda mungkin baru tahu memiliki lipoma setelah bertahun-tahun.

Penyebab 
Faktor keturunan bukan penyebab utama lipoma atau benjolan lemak. Namun ada suatu sindrom yang disebut hereditary multiple lipomatosis, yaitu seseorang yang mempunyai lebih dari 1 lipoma pada tubuhnya.

Menjaga agar lipoma tidak berkembang bisa dalam hal asupan makanan dan kebiasaan sehari-hari. Oleh karena itu, apa saja obat alami lipoma yang hendaknya harus disertai? Berikut beberapa hal tersebut:C
1. Rutin dan rajin untuk berolahraga, berguna untuk pengalokasian lemak dalam tubuh.
2. Menghindari konsumsi makanan yang mengandung lemak yang tinggi.
3. Perbanyak konsumsi buah dan sayur-sayuran.
4. Konsumsi jus wortel atau jus brokoli.
5. Mengonsumsi bawang putih setiap hari dengan porsi 3 siung pada pagi hari dan 3 siung pada sore hari.
Cara Mengatasi Benjolan Lemak Lipoma dengan Ace Maxs
Cara Mengatasi Benjolan  Lemak Lipoma dengan menggunakan obat herbal alami Ace Maxs yang terbuat dari extrac daun sirsak dan kulit manggis yang di olah secara tradisional tanpa menggunakan bahan campuran kimia berbahaya dan kini dapat menyembuhkan penyakit benjolan lemak lipoma secara cepat tanpa efek samping apapun.



Daun sirsak memiliki kandungan berupa annocatalin, anomurine, annohexocin, kandungan annomuricin, annocatacin, acetogenins, kandungan annonacin, senyawa kimia anonol, linoleic acid, caclourine, muricapentocin, gentisic acid, dan gigantetronin. Kesemua kandungan dan senyawa inilah yang nantinya dapat berperan baik untuk proses pengobatan penyakit berat dan penyakit ringan. Dan Kulit manggis mengandung 50 senyawa xanthone. Xanthone adalah bioflavonoid yang bersifat antioksidan, antibakteri, antitumor, antialergi, antiinflamasi dan antihistamin. Di alam ini terdapat sekitar 200 jenis xanthone dimana 50 jenis diantaranya berada pada buah manggis (Garcinia mangostana). Senyawa itu tersebar pada kulit buah dan biji, kulit batang, daun serta sebagian kecil pada daging buahnya.

Cara Pemesanan Via SMS

MAX : Nama : Jml Pesanan : Alamat : No Hp

Kirim Ke 085793596954

0 komentar:

Posting Komentar

 

Obat Herbal Murah Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger